Panorama Alam Biboki Selatan

Biboki Selatan adalah suatu wilayah/ suatu kecamatan tersendiri yang berada di kabupaten Timor Tengah Utara.

Biboki Selatan adalah wilayah yang memiliki banyak keindahan alamnya dan kearifan lokal, termasuk pusat kerajaan Biboki juga berada di wilayah Biboki Selatan ini.

Ciri khas dari daerah Biboki Selatan adalah memiliki daerah daratan yang luas dan keindahan alam perbukitannya yang memanjakan mata pengunjung.

Salah satunya adalah tempat yang saya berekspresi ini atau gambar yang saya posting ini, dimana mana tempatnya adalah "neten kain".

Neten kain berada di dataran tinggi Biboki Selatan yang wilayah sekitarnya merupakan Padang rumput hijau tempat masyarakat Biboki Selatan melepaskan Hewan piaran mereka seperti: sapi, kuda dan kerbau.

Neten kain juga sebagai pintu masuk kerajaan Biboki yaitu Sonaf Tamkesi, tempat kekaisaran Biboki yaitu Funan Biboki Neno Biboki.

#####

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Sejarah Kota Kefamenanu

Perempuan adalah Tiang Negara